Skip to main content

Puisi Gadis Pujaan Malamku

Puisi Gadis Pujaan Malamku
Puisi gadis pujaan malamku. Jika mengartika judul puisi ini berarti seorang perempuan pilahanya yang menemani ketika waktu malam. Sebagaiman yang di ketahui kata gadis adalah nama seorang perempuaan atau seorang wanita yang masing suci. Dan pengertian malam adalah waktu setelah matahari terbenam hingga matahari terbit kembali.

Gadis pujaan malamku satu dari dua puisi di kesempatan kali ini adapun masing masing judulnya diantaranya.
  1. Puisi gadis pujaan malamku
  2. Puisi lelah
Salah satu penggalan baitnya. "Di mana lagi, Dikelapan tak lagi riah ,hanya terang menantang, Sekujur tubuh terserat nanfas , Dalam detak nadi berdenyut sendu. Selengkapnya dari bait ini disimak saja puisinya berikut ini.

Puisi Gadis Pujaan Malamku
Piringan Hitam

Kaulah lautan syurga..
Yang membuatku tak ingin ketepian..
Airmu membuatku abadi seribu tahun..
Selamat dari dahaga cinta..
Mati dari kesepian..

Kau sinar yang menari-nari..
Menembus peluh hatiku..
Membuatku ingin berdansa dengan hasyat..
Bercʋmbu dengan waktumu..
Mengecup ranumnya gelora..

Kaulah mimpi siang malamku..
Yang selalu mesra dengan khayalku..
Laksana pengantin dalam asuhan purnama..
Perlahan membelai syahwatku..

Kaulah rembulan..
Menerangi mataku dalam remang..
Memanduku menelusuri bukit maya..
Bersama desahan bidadari..

Kaulah asmarah..
Yang merajarela dihati..
Seperti sajak dalam syair..
Bagai ombak tenang lautan..
Dengan perahu layar diatasnya..

Wahai pujaan..
Aku ingin menjadi nahkodamu..


Puisi Lelah
Pras Aufklarung

Malam ini terang gemerlap
Dihari yang sama beda segalanya...
Di surabaya terang akan indanya malam
Di malam .saat gelap
Lagi terasa riah saat menatap
Tapi gelap disini
Kosong serasa menyeka hari
Menanti menanti

Saat sepi menaruh racun disisi gelap
Aku terisak dalam isakan keluh
Seduh sedanlah rasanya diri

Di mana lagi
Dikelapan tak lagi riah ,hanya terang menantang
Sekujur tubuh terserat nanfas
Dalam datak nadi berdenyut sendu
Lalap lah aku
Dalam peraduan biru yang perlahan membunuh


Demikianlah puisi gadis pujaan malamku. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya, bila menurut anda menarik... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label aneka puisi. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.